Pine Gap


Pine gap adalah nama sebuah jalan menuju ke sebuah satelit yang terletak sekitar 18 km dari Barat Daya Kota Alice Springs, Australia. Satelit ini dioperasikan oleh Australia dan Amerika Serikat. Fasilitas yang dimiliki oleh kantor satelit tersebut meliputi komputer raksasa dengan 14 kubah yang melindungi antena.

Lokasi ini sangat strategis karena dari tempat itu bisa mengontrol satelit Amerika melintasi 3 negara, yakni China, Russia, dan daerah Timur Tengah. Pine Gap terpilih menjadi tempat satelit karena akses untuk ke sana sangat jauh. Dan pastinya, tidak sembarang orang bisa masuk ke tempat ini untuk menghindari mata-mata. Kayak di film-film ya?