MARS
-          Mars terlihat berwarna kemerah-merahan sehingga sering disebut Planet Merah.
-          Di sekitar ekuator (garis khatulistiwa) Mars terdapat lembah yang sangat besar, yang lebarnya hingga mencapai 500 km.
-          Mars berdiameter 6.794 km. Mars berotasi dengan kala rotasi 24,6 jam dan berevolusi dengan kala revolusi 687 hari. Jadi, 1tahun di mars hampir sama dengan 2tahun di bumi.
-          Mars memiliki 2 satelit yaitu Phobos dan Deimos yang berbentuk agak lonjong.
-          Mars memiliki gaya gravitasi meskipun lebih kecil dari bumi.
-          Mars berjarak sekitar 228 juta km dari matahari.
-          Pada siang hari mars bersuhu 50-60oC. Pada malam hari mencapai 100oC di bawah nol.
-          Atmosfer mars tersusun oleh hampir 95% gas CO2, 5% gas-gas lain (oksigen, nitrogen, dan argon) tekanan atmosfernya sangat rendah yaitu 0,005 kali tekanan atmosfer bumi.